Menjijikkan Namun Menggiurkan. Bisnis Kecoa yang Lagi Booming di Tiongkok
Kecoa adalah hewan yang menjijikkan bahkan sebagian orang akan kaget dan terperanjat kalau melihat kecoa berlari ke arahnya. namun tahukan anda hewan yang terkesan kotor dan hidup dalam selokan ini ternyata bernilai tinggi dan sedang gencar-gencarnya di budidayakan di Cina.
Serangga yang identik dengan kotor ini ternyata dapat bermantaat unutk pembuatan bahan dasar berbagai alat kosmetik di Cina. Selain untuk bahan kosmetik ternyata orang Tiongkok juga gemar mengkonsumsi Kecoa. Kecoa goreng adalah menu yang sangat lezat namun tidak banyak orang yang benar-benar memanfaatkan hewan ini kata salah seorang pengusaha Cina.
Para peternak Kecoa dapat maraup jutaan rupiah perbulannya dari usaha peternakan Kecoa. Seorang pengusaha membudidayakan Kecoa dengan lahan 2 hektar rata-rata pendapatannya per bulan mencapai puluhan juta rupiah.
Lihat Videonya:
0 Response to "Menjijikkan Namun Menggiurkan. Bisnis Kecoa yang Lagi Booming di Tiongkok"
Post a Comment